Minggu, 23 Desember 2007

Dreamweaver MX 2004



Dreamweaver MX 2004 merupakan salah satu program untuk membuat website dengan cepat dan mudah. Hal ini dikarenakan pada Dreamweaver MX 2004 kita tidak perlu menulis kode-kode HTML sacara manual, melainkan cukup menggunakan panel design dengan metode GUI (Graphic Unit Interface). Selain itu salah satu keunggulan dari Dreamweaver MX 2004 adalah dukungannya terhadap berbagai bahasa pemrograman diantaranya :

  1. 1. HTML
  2. 2. PHP
  3. 3. ASP
  4. 4. ColdFusion
  5. 5. CSS
  6. 6. JSP

Diantara bahasa pemrograman diatas PHP merupakan bahasa yang paling populer digunakan untuk membuat web dinamis dikarenakan bahasa pemrograman ini Open Source yang artinya untuk menggunakannya anda tidak perlu membayar biaya lisensi yang mahal alias GRATIS.

Tidak ada komentar: